Pengetahuan 29-Jul-2023
Biochar adalah produk yang dihasilkan dari proses pirolisis (pemanasan bahan organik dalam lingkungan dengan oksigen terbatas) bahan-bahan organik seperti kayu, limbah pertanian, atau limbah...
Penerapan Biochar Pada Pertanian Organik Dengan Teknoogi Internet Of Think
Data lahan pertanian untuk melakukan kontrol perubahan iklim sebagai data awal mitigasi pertanian dengan menggunakan sensor yang terhubung dengan teknologi internet (IOT) untuk kontrol peningkatan kualitas lahan pertanian yang terpantau secara realtime
Menjaga kondisi kesehatan lahan pertanian dengan menggunakan konsep kultur organik untuk mempertahankan kondisi lingkungan yang lebih baik tanpa penggunaan pupuk kimia sintesis yang memiliki dampak residu berbahaya bagi manusia
Meningkatkan produktifitas hasil pertanian dengan melakukan kombinasi data pemantauan dan aplikasi yang diterapkan pada komoditas pertanian untuk menghasilkan kualitas pertanian yang baik dengan kuantitas yang berlimpah
Pengetahuan 29-Jul-2023
Biochar adalah produk yang dihasilkan dari proses pirolisis (pemanasan bahan organik dalam lingkungan dengan oksigen terbatas) bahan-bahan organik seperti kayu, limbah pertanian, atau limbah...
Pengetahuan 26-Jul-2023
Perbedaan antara arang biasa (charcoal) dengan biochar terletak pada cara dan tujuan pembuatannya, sumber bahan baku, dan penggunaannya. Berikut adalah perbedaan utama antara keduanya: 1. Proses...
Pengetahuan 26-Jul-2023
Biochar adalah bahan karbon yang dihasilkan dari proses pirolisis biomassa seperti kayu, jerami, limbah pertanian, atau limbah organik lainnya dengan pengurangan oksigen. Proses pirolisis ini...